Cara Membuat Label Kartu Undangan 103 - Cukup 5 Menit

Hai sahabat gelaspecah.id, 
Jika Anda akan hendak mengadakan acara pernikahan, khitanan, pesta ulang tahun, atau perayaan sejenisnya di rumah, Anda pasti ingin mengirim undangan kepada teman dan keluarga untuk memberitahukan acara yang anda selenggarakan pastinya. Dan disetiap undangan pastinya ada kolom nama orang-orang yang anda undang dan kebiasaan yang sering kita lakukan ada menulis langsung nama-nama tersebut pada undangan yang kita hendak kirimkan, bolehlah kalau jumlahnya dibawah 50 undangan tapi kalau di atas 50 undangan pastinya akan membuang-buang waktu kalian hanya untuk menulis nama-nama belum lagi kalau ada salah penulisan pasti undangan akan terbuang secara percuma.



pada kesempatan kali ini kita akan memberikan sedikit tips dan trick bagaimana cara membuat label kartu undangan 103 yang biasanya terbuat dari kertas label stiker yang tinggal ditempel saja di undangan pernikahan, ulang tahun maupun khitanan.

Nah kebiasaan klasik yang sering dilakukan adalah menulisnya satu per satu dan cara ini sebenarnya tidak begitu efektif untuk diterapkan, kenapa ?
Ya karena sering sekali para penulis melakukan tipo entah pada nama maupun gelas, kan gak mungkin disain undangan yang kalian buat sudah bagus dan harganya mahal tapi nilai seninya berkurang karena ada bekas coretan maupun Tipp-Ex "Cairan Penghapus".

Nah kali ini kami memberikan cara yang lebih efektif dengan menggukanan fitur miling list Ms.Word dan Ms.Excel yang dipastikan lebih efektif untuk meminimalisis kesahalan Tipo pada nama maupun gelar yang selama ini biasa terjadi.
Nah sebelum memulai tutorial untuk membuat label kartu undangan dengan miling list, alangkah baiknya kita siapkan dulu peralatan pendukungnya :
1. Laptop / PC
2. Software Resmi Ms. Office Word dan Ms. Office Excel 
3. Data Calon Penerima Undangan
4. Printer
5. Label Kartu Undangan 103

Oke, kalau semuanya sudah siap mari buka Excel kalian dan mulai catat nama-nama calon undangan kalian,  setelah semua selesai cek kembali satu per satu dan pastikan tidak ada kesalahan dalam penulisan nama dan gelar sebelum melangkah ke proses selanjutnya.




Jika Suka dengan video ini, jangan lupa klik like, Share, Subscribe ya gan...
Moga bermanfaat... Thanks For Watching... 

Link Channel : https://www.youtube.com/watch?v=3_7FY69Q5Nw



Pencarian yang cocok :
label undangan 103, label undangan 121, label undangan pernikahan, label undangan tom and jerry
label undangan 103 koala, label undangan excel, label undangan transparan, label undangan 104, label undangan doc
label undangan 103 tom & jerry, label undangan, label undangan abc 103, label undangan aplikasi, label alamat undangan, label undangan tom and jerry 103
label undangan tom and jerry 121, download label undangan abc 103, cara membuat label undangan abc 103, label undangan pernikahan tom and jerry
format label alamat undangan, label undangan bening, label undangan bermotif, label undangan bona, label undangan bergambar, label undangan bunga, label buat undangan, template label undangan bunga, label undangan dengan background, label undangan champion


Ad Code